Universitas Andalas menerima 2.084 mahasiswa baru jalur Seleksi Nasional Berdasarkan Prestasi (SNBP) untuk tahun 2023.